Berita Jaffray

Berita

Berita (219)

Ibadah Kapel Jumat 20 September 2024 dilayani oleh pengkhotbah tamu berasal dari Taiwan, Rev. Hsiao Wei Kuang. Khotbah ini diterjemahkan oleh salah sati Pedeta senior dari GKKA. Video live ibadah dapat diakses di laman berikut: https://youtube.com/live/iItfUQNej44?feature=share.
Tuesday, 24 September 2024 07:35

Warta Jaffray Edisi 06

Warta Jaffray edisi 06 telah hadir. Warta Jaffray Edisi 06 dapat didownload dari lampiran. 
Pada hari Senin, 23 September, diadakan Ibadah Kapel yang dilayani oleh Pdt. Dr. Armin Sukri, Th.M. Pembahasan khotbah pagi ini adalah Eksposisi Titus 1:10-16.
Segenap Civitas Academica mengucapkan duka yang mendalam kepada keluarga yang ditinggalkan atas meninggalnya Bpk. Pdt. Petrus Gunawan, M.Th pada tanggal 7 September 2024. Beliau adalah ayah dari mahasiswa STFT Jaffray Makassar, Ivan Pratama dan Ivana Aulia. 
Pada Hari Sabtu, 14 September 2024, telah dilaksanakan Wisuda sarjana ke-50 dan pascasarjana ke-36 STFT Jaffray Makassar. Wisuda tahun ini dilaksanakan di Beryl Room, Myko Hotel dan puji Tuhan kegiatan dapat berlangsung dengan baik. Tahun ini STFT Jaffray mewisuda 114 mahasiswa termasuk sarjana maupun pascasarjana. Dalam rangkaian acara wisuda, terdapat orasi ilmiah yang disampaikan oleh Pdt. Dr. Maidiantius Tanyid.

Sekolah Tinggi Filsafat Theologia Jaffray Makassar

Jl. G. Merapi 103 Makassar, 90114

Sulawesi Selatan, Indonesia

Email: [email protected]

Telp. 0411-3624129

Fax. 0411-3629549

Kontak Pascasarjana

Email: [email protected]
Telp/Fax. 0411-3619757

© 2025 STFT Jaffray Makassar. All Rights Reserved.